Perbedaan Belajar

Belajar dengan lancar merupakan harapan bagi setiap anak,  orang tua, guru, atau siapa saja yang peduli terhadap keberhasilan anak tersebut. Sayangnya belajar tidak selamanya lancar. Ada saat tertentu anak mengalami kesulitan. Ada pula anak yang sering mengalami kesulitan belajar. Bahkan ada anak yang terus-menerus mengalami kesulitan belajar. Seringkali anak harus menanggung stigma “kurang cerdas” karena … Read more

Berpikir Sewaktu Menyelesaikan Masalah

Fokus Kunzhong – Masalah bisa muncul di mana pun, kapan pun, dalam situasi apa pun, dan dialami oleh siapa pun. Lingkup masalah bisa sederhana, bisa juga kompleks. Masalah sederhana misalnya dialami seorang murid SD yang kehilangan buku pelajaran. Sewaktu akan mengikuti pembelajaran online, buku pelajaran yang dibutuhkan tidak siap. Minggu lalu buku itu masih digunakan, … Read more